Contoh Surat Pemberitahuan Tidak Masuk Sekolah ( Sakit ) dari Orang Tua yang Baik dan Benar
Kepada
Yth. Bapak/Ibu
Guru Kelas I
MI.
Pasirbadak
Di
Sekolah
Assalaamu’alaikum
warohmatullaahi Wabarokaatuh.
Dengan
hormat,
Yang
bertanda tangan di bawah ini adalah salahsatu Orang Tua/Wali siswa Madarasah
Ibtidaiyah Pasirbadak – Sukamaju – Nyalindung – Sukabumi, dengan ini
memberitahukan bahwa :
Nama : Indi Alif Fauzan
Tempat,
Tgl.lahir : Sukabumi, 20 Juli 2010
Kelas
: I (satu)
Alamat : Kp. Pasirkandel RT.001/006 Desa Sukamaju Kecamatan Nyalindung
Kabupaten Sukabumi 43196
Siswa
tersebut di atas pada hari ini Selasa, 03 April 2018 tidak dapat mengikuti
pelajaran sebagaimana biasanya dikarenakan Sakit, dalam jangka
waktu yang belum diketahui. Dengan demikian mohon kiranya Bapak/Ibu Guru Kelas
I memakluminya.
Demikian
surat pemberitahuan ini kami sampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima
kasih.
Wassalaamu’alaikum
warohmatullaahi wabarokaatuh.
Sukabumi, 03 April 2018
Orang Tua / Wali Siswa
Dedi
Sutisna
Bagi yang mau mendownload silahkan klik LINK INI
Untuk para dermawan yang mau mensucikan uangnya, silahkan menjadi DONATUR tetap maupun tidak tetap bagi sekolah kami BRI 4399-01-014999535.
Berapapun nilainya kami ucapkan terima kasih.